Membuat Kerajinan dari Sabut Kelapa

Membuat-Kerajinan-dari-Sabut-Kelapa

Membuat kerajinan dari sabut kelapa cukup mudah dan dapat anda lakukan dirumah. barikut contoh kerajinan dari sabut kelapa.

Kerajinan Keset dari Sabut Kelapa

 

Keset yang dibuat dari bahan dasar sabut kelapa tersebutmungkin sudah tidak familiyar bagi anda. Kerajinan tersebut dapat anda temuka dengan mudah yaitu di pasar.
Terdapat banyak bentuk keset yang dibuat dari bahan dasar sabut kelapa tersebut. Kelebihan keset yang terbuat dari bahan sabut kelapa ialah lebih cepat kering, jika dibandingkan dengan keset pada umumnya.
Cara membuat keset dari bahan sabut kelapa ialah, menyiapkan terlebih dahulu bahan seperti sabut kelapa yang tebal, kemudian campurkan semua sabut kelapa yang tebal dan kuat tersebut menjadi satu.

Lebih lengkapnya baca juga Coir net

Jika sudah selesai maka masukkan kedalam cetakan dan lakukakan pressing agar padat dan diamkan selama 1 sampai 2 hari sebelum dikeluarkan dari cetakan.

Kerajinan Coir Net dari Sabut Kelapa

 

Coir merupakan kerjainan yang dibuat dari bahan dasar serabut kelapa, coir ner tersebut digunakan untuk pengerasan jalan. Pada dasarnya, coir net mempunyai bentuk yang jauh lebih besar dan juga kuat.
Hal tersebut tentunya dikarenakan bahan yang digunakan untuk membuat kerajinana tersebut ialah dali yang besar, dan dapat mencapai 3 play. Kemudian tapi tersebut dipilin sampai menjadi bentuk ikatan yang tebal, yaitu 2,5 sampai 2 cm.

Kerajinan Matras dari Sabut Kelapa

Selanjutnya selain bantal dan juga Kasur, matras juga dapat dibuat dari bahan dasar sabut kelapa, matras tersebut cukup beguna untuk menjaga kesehtan terutama bagi orang yang mempunyai sakit pinggang.
Mastras yang dibuat dari bahan dasar sabut kelpa tersebut mempunyai tekstur yang lentur tetapi bukan terarti mudah ditekan, pada umumnya matras tersebut sering digunakan untuk mengsis campuran yang terdapat pada spring bed.

Baca Juga
Cara Mengemas Makanan Dengan Plastik Agar Produk Awet

Kerajinan Cocosheet dari Sabut Kelapa

Jika cocopot tersebut seperti polybag yang ramah lingkungan, maka berbeda dengan cocosheet, kerajinan mempunyai bentuk seperti lembaran sabut kelapa yang digunakan untuk media tamah tanaman. Cara membuatnya yaitu sabut kelapa akan dijahit atau dikeringkan.
Pada umumnya, cocosheet mempunyai bentuk lembaran seperti lapisan dari bahanlatex, fungsinya digunakan untuk media rambat tanam terutama untuk pohon anggrek dan sejenisnya.

Kerajinan Jok Mobil dari Sabut Kelapa

Bahan sabut kelpa tersebut juga dapat dibuat menjadi jok mobil, masih familiyar bentuk kerjinan tersebut. Kelebihan dari jok mobil dengan menggunakan bahan sabut kelapa ialah tentunya ramah lingkungan.
Jok yang dibuat dengan menggunakan bahan sabut kelapa juga lebih lentur dan tidak mudah bau jika di bbandinkan dengan, jok monil pada umumnya.
Cara membuatnya juga cukup susah, yaitu dengan membersihkan terlebih dahulu sabut kelapa yang benar benar menghasilkan serat halus. Jika sudah selesai, maka masukkan bahan tersebut ke dalam cetakan jok monil dan tekan sampau benar bnar padat, kemudian jika sudah benar benar padat maka dilapisi dengan munggunkan kulit.

Kerajinan Sapu dari Sabut Kelapa

Berikutnya selain keset, peralatan rumah tangga yang dibuat dari bahn sabut kelapa dan paling sering anda temukan ialah sapu, sapu dari bahan sabut kelapa tentunya sudah tidak familiyar apalagi bagi bu rumah tangga. Hal tersebut dikarenakan sapu tersebut menjadi, salah satu sapu yang paling diminati oleh ibu ibu.
Hal tersebut bukan tanpa alas an, sapu yang dibuat dari bahan sadar sabut kelpa sangat tahan lama dan dapat denga mudah membersihkan berbagai macam kotoran, dan yang penting sapu tersebut, cukup murah jika dibandingnkan sapu pada umumnya.

Baca Juga
Peluang Usaha Bawang Goreng

Kerajinan Tali Tambang dari Sabut Kelapa

Kerajinan dari bahan sabut kelapa yang terakhir ialah tali tambang. Pada umumnya tali juga digunakan menjadi berbagai macam kerajinan, bukan Cuma itu tali tambang yang dibuat dari bahan sabut kelapa juga dapat digunkan untuk tali kapal, tali cocomesh dan masih banyak lagi.

Manfaat Bahan Sabut Kelapa

  1. Bahan dasar sabut kelapa bisa digunakan untuk memasak menggantikan bahan kayu.
  2. Bahan dasar sabut kelapa ialah dapat digunakan untuk membuat berbagai macam kerajinan yang unik dan mempunyai nilai jual.
  3. Bahan dasar sabut kelapa dapat digunakan untuk pupuk organik.
  4. Bahan dasar sabut kelapa dapat digunakan untuk menyaring air dari kotoran.